Belajar Penulisan Angka dalam Bahasa Inggris 1 Sampai 100

Untuk materi awal pembelajaran bahasa Inggris yang biasanya diberikan ialah mengenai angka bahasa Inggris. Mengenai sejarahnya sendiri, angka dibuat oleh seorang berkebangsaan India yang dibawa ke Baghdad. Kemudian, angka 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9 lebih dikenal sebagai Arabic dan menyebar hingga penggunaannya sampai ke seluruh dunia. Jadi, itulah mengapa angka yang ditemukan di India kemudian lebih dikenal dengan sebutan angka Arabic karena orang India yang membawanya ke Baghdad yang kemudian menyebar hingga Eropa dan disebarkan lagi ke semua negeri di dunia. Sampai saat ini, angka yang banyak dikenal ialah penggunaan angka Arabic ini. Lantas, bagaimana dengan angka dalam bahasa Inggris? Berikut penjelasannya.

angka-bahasa-inggris

Angka dalam Bahasa Inggris

Dalam bahasa Inggris, angka dibagi menjadi dua bentuk yaitu ordinal dan cardinal. Apa perbedaan antara keduanya?

  • Angka Ordinal

Angka ordinal merupakan angka yang digunakan untuk menunjukkan sebuah urutan. Misalnya saja ialah urutan ke-1, ke-2 dan seterusnya. Penggunaannya dalam bahasa Inggris biasanya diikuti kata benda atau noun. Misalnya saja ialah penggunaan angka ordinal dalam kalimat berikut.

Contoh kalimat?

  • Angka Kardinal

Sedangkan angka kardinal sendiri ialah angka yang berfungsi sebagai penunjuk. Jika dalam angka ordinal akan ditemukan ke-1, ke-2 dan seterusnya, maka dalam angka ini, penggunaannya cukup angkanya saja seperti 1 2 3 4 5 6 dan seterusnya. Mengenai contoh kalimatnya ialah sebagai berikut.

Contoh kalimat?

 

Penulisan Angka dalam Bahasa Inggris

Di dalam bahasa Inggris, penulisan angkanya pun jelas berbeda dengan bahasa lain. Tentunya ada beberapa rumus tertentu yang digunakan sebagai acuan untuk membuat aturan penulisan angka dalam bahasa Inggris. Untuk Anda yang penasaran dan ingin tahu lebih banyak mengenai cara penulisan angkanya, simak saja penjelasannya para paragraf di bawah ini.

Penulisan angka dalam bahasa Inggris yang pertama ialah mengenai penulisan angka ordinal. Cara penulisannya sangat mudah yaitu dengan penambahan kata “th” di belakangnya kecuali pada angka ke-1 (1st), ke-2 (2nd) dan ke-3 (3rd). Dalam penulisannya, angka ordinal akan ditulis 4th , 5th dan seterusnya. Berikut penulisan lengkapnya.

Angka Ordinal

[table id=3 /]

Angka Kardinal

[table id=4 /]

Itulah bahasa Inggris 1 sampai 100 dengan angka ordinal dan kardinalnya. Cukup mudah untuk dipelajari, bukan?

Leave a Comment