Business Writitng Tips – 5 Langkah Sukses Menulis Presentasi Bisnis Bahasa Inggris

Dalam bisnis, bahasa Inggris dapat kita temui dalam berbagai kegiatan, dan salah satunya contohny adalah presentasi bisnis atau business writing. Selain juga menggunakan bahasa Indonesia, mungkin pada beberapa kesempatan para pelaku bisnis harus melakukan presentasi bisnis dalam bahasa Inggris / business writing, mungkin untuk keperluan klien, atau alasan tertentu lainnya. Nah dalam berlangsungnya presentasi pastinya harus berjalan dengan baik sesuai rencana pelaku bisnis. Oleh karena itu, menyajikan business writing atau presentasi bisnis dalam bahasa Inggris yang sempurna pastinya memnbutuhkan rencana serta persiapan yang matang.

 Sinopsis Business Writing Tips – 5 Langkah Sukses Menulis Presentasi Bisnis Bahasa Inggris

Business Writing Tips - 5 Langkah sukses Menulis Presentasi bisnis Bahasa InggrisJudul                         5 Giant Steps, To Successful Business Writing

No. ISBN                  9789792900088

Penulis                      Peni R. Pramono & Ule Sulistyo

Penerbit                   Andi Publisher

Tanggal terbit        Juni – 2007

Jumlah Halaman  176

Berat Buku               –

Jenis Cover             Soft Cover

Dimensi(L x P)      140x210mm

Kategori                  Belajar Bahasa

Bahasa Inggris kini kian berkembang hari demi hari. Di tambah dengan era globalisasi yang semakin matang seiring berjalannya waktu, segala aspek terasa membutuhkan keterampilan bahasa Inggris. Bahasa Inggris telah menyisip masuk dalam segala bidang pengetahuan dan keahlian, dan salah satu bidang yang tidak kalah menjanjikan adalah bisnis. Bahasa Inggris dalam orientasi bisnis / business writing sudah bukan hal luar biasa lagi. Bisnis dewasa ini memang sangat memerlukan keterampilan bahasa Inggris dalam setiap aspeknya. Hal ini tidak lain lantaran seiring berkembangnya era yang semakin ke arah global dan terbuka, bisnis semakin terorientasi pada bahasa Inggris. oleh karena itu sangat penting bagi para pelaku bisnis dalam memiliki keahlian menguasai cara cepat berbahasa Inggris yang memadai.

Nah, Jika Anda tahu bahwa mengungkapkan ide presentasi bisnis hanya ditentukan oleh lima langkah-langkah presentasi bisnis sederhana, maukah Anda mengerjakannya? Ya, hal itu dapat tercapai dengan adanya sebuah buku berjudul Business Writing in 5 Giant Steps yang ditulis oleh Peni R. Pramono dan Ule Sulistyo. Buku ini memang bukan buku tentang menulis surat bisnis, bahkan tidak memberi contoh presentasi bahasa inggris bisnis tentang bagaimana seharusnya presentasi bisnis dilakukan. Namun, buku business writing ini menuntun Anda untuk mengungkapkan ide-ide Anda dengan kalimat lugas, sederhana, dan mudah dipahami. Bahasa bisnis bukan bahasa berbelit. Bahasa tersebut dipakai, diungkapkan untuk dimengerti oleh siapapun yang Anda ajak bicara: atasan, rekan kerja, competitor, bawahan, maupun masyarakat. Seperti kata pepatah, bisa karena biasa, buku business writing ini bakal sama sekali tidak berguna bila Anda tidak segera mengambil pensil dan mengerjakan latihan-latihan di dalamnya. Jadi, bagi Anda yang sedang berupaya menampilkan presentasi bisnis terbaik, buku business writing ini patut Anda jadikan pedoman.

 

Leave a Comment